Mekanikal
A. Performa
Kecepatan Maksimum : 116 (km/jam)
Daya Tanjak (tan Ø) : 38
Model Mesin
Model : J08E - UF
Tipe : Mesin Diesel 4 Langkah Segaris, Turbo Intercooler
Tenaga Maksimum (PS/rpm) : 260 / 2.500
Torsi Maksimum (Kgm/rpm) : 76 / 1.500
Jumlah Silinder : 6
Diameter x Langkah Piston (mm) : 112 x 130
Isi Silinder (cc) : 7.684
B. Kopling
Tipe : Pelat Kering Tunggal; Hydraulic Operation dengan Booster udara
Diameter Cakram : 380 mm
C. Transmisi
Tipe : MF06S
Perbandingan Gigi : -
C : -
ke-1 : 8,189
ke-2 : 5,340
ke-3 : 3,076
ke-4 : 1,936
ke-5 : 1,341
ke-6 : 1,000
ke-7 : -
ke-8 : -
Mundur 7,142
D. Kemudi
Tipe : Integral Power Steering
Minimal Radius Putar : 9,2 m
E. Sumbu
Belakang : Full Floating Type, Single Reduction, Single Speed by Hypoid Gear
Depan : Reverse Elliot, I-Section Beam
Perbandingan Gigi Akhir : 4,300
Sistem Penggerak : Rear, 4 x 2
G. Rem
Rem Utama : Full Air dengan Sirkuit Ganda
Rem Pelambat : Terletak pada Pipa Gas Buang
Rem Parkir : Spring Brake
H.Roda & Ban
Ukuran Rim : 22.5X8.25V-165
Ukuran Ban : 11R 22.5-16PR
Jumlah Ban : 6 (+1)
I. Suspensi
Depan & Belakang : Rigid Axle dengan Pegas Daun Semi Elliptic & Rigid Axle dengan Pegas Daun Tapper
Dimensi
A. Tangki Solar
Kapasitas : 270 lt
Dimensi (mm)
Jarak Sumbu Roda : 6000
Cabin to End : -
Total Panjang : 11.470
Total Lebar : 2.440
Total Tinggi : -
Lebar Jejak Depan : 2.040
Lebar Jejak Belakang : 1.840
Julur Depan : 2.200
Julur Belakang : 3.270
Berat Chassis (kg)
Depan : 1.333
Belakang : 3.847
Berat Kosong : 5.180
GVWR / GCWR : 14200
Harga (Off The Road)Rp. 667.000.000 *Harga sewaktu-waktu dapat berubah
Mercedes Benz OC 500 RF 2542 dibekali dengan mesin
turbo intercooler dengan output 11.967 CC menghasilkan daya sekitar 310
Kw (atau 422 HP) pada 2.000 RPM dan torsi tertinggi pada 1.900 Nm pada
1.100 RPM.
Nah Anda sebagai penggemar dan pengamat dunia transportasi di Indonesia apa pendapat Anda dengan hadirnya Chassis Mercedes Benz OC 500 RF 2542 ???
Karoseri-id.com - Mercedes Benz OC 500 RF 2542
saat ini menjadi pembicaraan bagi penggemar bus di Indonesia, karena
Mercedes Benz OC 500 RF 2542 ini masih dibilang sangat baru dan mungkin
akan menjadi saingan dari MAN R37
yang pada waktu yang lalu sempat booming beritanya . Mercedes Benz OC
500 RF 2542 ini diimport dari Spanyol dengan menggunakan mesin OM457LA
yang jelas lebih kuat dan efisien jika digunakan untuk angkutan umum.
Nah apa saja keunggulan dengan chassis Mercedes Benz terbaru ini ?? mari
kita bahas lebih detail.
Dimensi ini chassis bus baru di 2.500 x 14,355 x 1,720 mm. (lebar x panjang x tinggi). Mesin pada Mercedes Benz
OC 500 RF 2542 ini dikendalikan dan dikelola dengan sistem elektronik.
Injeksi bahan bakar yang lebih tepat dan efisien dengan sistem pompa
satuan untuk memastikan kinerja yang lebih baik, sehingga memperpanjang
daya tahan mesin atau lebih awet.
Hebatnya lagi Mercedes Benz OC 500 RF 2542 ini sudah dilengkapi dengan sistem keamanan terbaik dari mercedes benz yaitu:
1. Disk Break
2. Electronic Stability Program (ESP®) atau sistem anti-selip.
3. Sistem pengereman elektronik (EBS)
4. ABS (antilock Breaking System)
5. Retarder untuk memastikan daya pengereman dan ASR Sistem pengereman.
Suspensi independen sudah disematkan pada as roda depan hal ini
digunakan untuk memberikan kenyamanan pengemudi dan penumpang. Poros
roda belakang, bagian paling penting dari ini chassis bus baru ini
karena sangat kuat untuk memastikan penggunaan yang tahan lama, dan
memberikan pengalaman berkendara yang superior dan daya sistem
pengereman maksimum. Yang menarik dari Mercedes Benz
OC 500 RF 2542 ini adalah pada poros roda ketiga yang dapat dikontrol
baik untuk bergerak maju dan mundur, dengan sistem elektro-hidrolik.
Dan berikut ini PO Kurnia yang merupakan Perusahaan Otobus
pertama di Indonesia yang berasal dari Aceh yang memiliki chassis
Mercedes Benz OC 500 RF 2542 dimana body bus PO Kurnia dibangun dengan body Jetbus HD 2 Karoseri Adiputro. Berikut kami berikan foto-foto yang kami ambil dari Adiputro Instagram jika Anda nantinya ingin membuat miniatur model Jetbus HD 2 :) mungkin foto ini sebagai referensinya.
Nah Anda sebagai penggemar dan pengamat dunia transportasi di Indonesia apa pendapat Anda dengan hadirnya Chassis Mercedes Benz OC 500 RF 2542 ???
Tidak ada komentar:
Posting Komentar